Rhara blog's

Kamis, 09 Agustus 2012

Hari Pertama yang Memalukan dan Membingungkan...... (mau buang muka ke tong SAMPAH)


Tanggal 20 Juli 2012 sekitar jam 11.30,, akhirnya aku bisa sampai di Gedung SAMOLEC dengan selamat dan sehat tetapi wajah kelihatan lesu dan capek... waktu sampai di Gedung SEAMOLEC aku bersama temenku seperjuangan  baru datang... setelah mengurusi masalah registrasi kami segera disuruh masuk ke dalam ruang belajar... dengan keadaan wajah yang “kulu-kulu” kata orang jawa,, karena belum mandi dan badan capek aku disuruh masuk dan dikenalkan ke temen-temen.. udah gitu si dosen bilang kalau kami belum mandi dan butuh kamar mandi dan butuh tempat tinggal..
Aku orang desa yang kekota metropolitan jadi bengong dan bego...
Akhirnya ada teman dari palembang yang baik hati menawarkan tempat tinggal kepada-ku selama mengikuti matrikulasi di SEAMOLEC..
Setelah mandi dan ganti baju aku mengikuti perkuliahan di jam setelah makan siang...
Ketika mengikuti perkuliahan aku terasa bingung dengan sistem perkuliahan yang ada disini... temen-temen pada pinter-pinter dan aktif.. tapi aku akan berjuang untuk bisa mengikuti langkah cepat temen-temen di  d4 itb - bacth 6 ..........

SEMANGAT VITAAAAAA!!!!!

Semoga para pembaca senang membacanya........
Salam

-Ravita-

0 komentar:

Template by : auraipank.blogspot.com